Kampus UBSI Bogor Akan Gelar Webinar Accounting

Kampus UBSI Bogor Akan Gelar Webinar Accounting

Milenianews.com, Bogor – Kampus UBSI Bogor kembali akan menggelar webinar Accounting. Webinar ini dilaksanakan oleh Fakultas Teknik dan Informatika (FTI) Program Studi (Prodi) Sistem Informasi Akuntansi (SIA) UBSI.

Webinar Notable Expert Talk (NEXT) kampus Bogor kali ini akan bertema ‘Accounting Software For UMKM’. Webinar ini menghadirkan Sri Wasiyanti, selaku Kepala Program Studi Sistem Informasi Akuntansi Kampus UBSI Bogor sebagai Narasumber..

Webinar NEXT akan disiarkan secara live via Zoom dan Youtube. Pukul 10.00 WIB hingga 11.30 WIB. Senin (27/7) mendatang.

Baca Juga : Webinar NEXT Kembali Digelar UBSI

Sri Wasiyanti mengatakan bagi mahasiswa program studi SIA UBSI Bogor semester lima dapat mengikuti webinar accounting ini sebagai persiapan menghadapi tugas akhir di semester enam nantinya.

“Seminar virtual ini didukung oleh M-Tryout, BSINews, Bintang Sekolah Indonesia dan Milenianews.com” kata Sri.

Kegiatan ini gratis, namun untuk peserta yang ingin mendapatkan e-sertifikat dikenakan biaya yang dapat ditransfer ke BCA dengan nomor rekening 3423013130 atas nama Yayasan Bina Sarana Informatika.

(Sumber : Dok.UBSI)

Untuk sobat milenia yang akan mendaftar dapat melalui link bit.ly/UBSINEXT2020-FTI atau bisa klik tombol daftar dibawah ini. Informasi lebih lanjut, sobat bisa menghubungi Mei pada nomor 08561833800. (Umi Faddillah)

Baca Juga :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *